ebook img

Contoh 1. Sepotong emas yang bentuknya seperti sepeda akan di PDF

46 Pages·2014·1.08 MB·Indonesian
by  
Save to my drive
Quick download
Download
Most books are stored in the elastic cloud where traffic is expensive. For this reason, we have a limit on daily download.

Preview Contoh 1. Sepotong emas yang bentuknya seperti sepeda akan di

Contoh 1. Sepotong emas yang bentuknya seperti sepeda akan di tentukan massanya. Emas di masukkan dalam gelas ukur yang sebelumnya telah berisi air, seperti gambar . Ternyata , skala yang ditunjukan oleh pemukaan air dalam gelas ukur bertambah 3,75 cm 3 . Bila massa jenis emas = 19,3 gram/cm3 , berapakah massa emas tersebut . Diket : ρ = 19,3 gr/cm 3 V = 3, 75 cm 3 Ditanya : m Jawab : m = ρV = 19,3 x 3,75 = 27,375 gra m Tekanan p ( ) Tekanan adalah gaya yang bekerja tegak lurus pada suatu bidang tiap satuan luas bidang yang dikenai gaya Di rumuskan : P = F / A dengan : F = gaya yang bekerja pada benda (Newton) 2) A = luas penampang benda(m 1 pascal ( 1 Pa) = 1 N/ 2 m Satuan lain yang digunakan = atm (atmosfer), cm Hg, mb(milibar) 1 bar = 105 Pa 1 atm = 76 cm Hg=1,01 .105 Pa 1 mb = 10-3 bar Contoh : Sebuah ban berisi udara bertekanan gauge 2 bar memiliki tekanan mutlak kira-kira 3 bar, sebab tekanan atmosfer pada permukaan laut kira-kira 1 bar Contoh Soal : 2 Sebuah logam paduan ( alloy ) dibuat dari 0,04 kg logam A dengan massa jenis 8000 kg/m3 dan 0,10 kg logam B dengan massa jenis 10000 kg/m3 . Hitung massa jenis rata – rata logam paduan itu. Diket : • Logam A :m = 0,04 kg dan  = 8000 kg/ m3 A A • Logam B :m = 0,10 kg dan  = 10000 kg /m3 B B Ditanya : massa jenis rata – rata logam paduan Jawab: Massa total logam = m + m A B = 0,04 + 0,10 = 0,14 kg Volume total = V + V A B =( m / ) + (m / ) A A B B = (0,04/8000) + (0,10/10000) = 0,6/40000 Maka Massa jenis logam paduan = massa total : volume total = 0,14 : (0,6/40000) = 9333 kg /m3 Contoh soal : • Sebatang almunium digantung pada seutas kawat. Kemudian seluruh almunium di celupkan ke dalam sebuah bejana berisi air. Massa almunium 1 kg dan massa jenisnya 2,7 x 103 kg/m3. Hitung tegangan kawat sebelum dan sesudah almunium di celupkan ke air. Penyelesaian: Sebelum di celupkan air: F = 0 y T – mg = 0 1 T = mg 1 T = 1 x10 1 T 1 T = 10 N 1 mg Sesudah dicelupkan : F = 0 y T + F – mg = 0 T 2 a 2 T = mg – F 2 a Fa T = 1 x 10 – F 2 a T = 10 - F 2 a mg Volume Al : V = m /  Al = 1 / (2,7 x 103) Maka F = V  g a al f = 3,7 N Sehingga : T = 10 – 3,7 2 = 6,3 N Kuis: 4-12-2013 1. Apa yang dmaksud dengan tekanan, tekanan hidrostatik, tekanan Gauge dan tliskan persamaan dan demensinya. 2. Tuliskan Hukum Pascal dan bagaimana terjadinya gaya keatas tulis persamaan dan demensinya.

Description:
Sepotong emas yang bentuknya seperti sepeda akan di tentukan massanya. Emas di masukkan dalam gelas ukur yang sebelumnya telah berisi air,
See more

The list of books you might like

Most books are stored in the elastic cloud where traffic is expensive. For this reason, we have a limit on daily download.